Selasa, 29 November 2011

Karya Berteknologi Sederhana

 Membuat Kaca Pembesar Dari Air
1. Bahan dan Alat
*kertas karton seukurn kartu pos
*alat pelubang kertas
*kotak kecil sebagai pengganjal
*segelas air putih
*sendok kecil

2. Cara Pembuatan
1) dengan menggunakan alat pelubang kertas,lubangilah kertas karton tersebut sekat salag satu sisinya
2) letakkan karton di atas kotak kecil penggajal. Usahakan lubang tersebut tidak tertutup apa-apa
3) dengan hati-hati teteskan air dari gelas dengan sendok kecil pada lubang tersebut. Usahakan ada lapisan air yang tertahan di lubang tersebut
4) letakkan sebuah kertas bertulisan yang hurufnya kecil-kecil di bawah lubang kertas belapisan air tersebut
5)amatilah tulisan kecil-kecil dari lubang . Badingkanlah ukuran huruf asli dengan yang terlihat melalui lapisan tersebut
6) geser-geserlah kertas bertuliskan kceil tersebut. coba amatilagh huruf-huruf yang terlihat melalui lapisan air tersebut

SELAMAT MENCOBA!! :)))

0 Comments:

Post a Comment